Sabtu, 23 Februari 2013

Sheyla lagi...

Masih ingat cerita doggie yang pernah saya ceritakan.. itu loh si sheyla...  dia tuh lucu bangeettt... Suatu hari, Saat saya sedang keluar rumah, berpas-pas dengan pemilik sheyla yang sedang keluar rumah juga. Saya sapa lah beliau "mau pergi teh?" lalu beliau menjawab "iya dek, mau pergi ada urusan di jatos?" lalu saya bilang " wah sheyla sendirian dong?" lalu beliau mulai bercerita " iya nih sheyla sendiri.. blabalabalabaa... " ceritanya panjang banget pokoknya all about sheyla lah. Antusias sekali beliau bercerita sampai mencontoh segala tingkah pola lucu sheyla,,, aahhh lucu....

Ternyata Sheyla ga bisa makan sembarangan kalau makan yang aneh-aneh sheyla langsung sakit. Suatu hari tetehnya ga sempet masak nasi dan tulang rebus kesukaan sheyla, lalu membeli makan sheyla diwarung. apa yang terjadi teman-teman? sheyla  muntah dan jatuh sakit. sejak itu ga ada makanan beli diwarung buat sheyla. Sheyla juga punya cemilian kesukaan contohnya wafer-wafer gitu. Terus sheyla juga dmandiin 3 kali seminggu. dia lucu banget, kalau dipanggil sheyla suka mengangkat-angkat tangannya (kaki depan).

Mau punya hewan peliharaan juga,,,, tapi ntar klau saya tinggalin dia sedih dan saya juga pasti sedih. Sabar-sabar nanti kalau dah pulang kita banyak-banyak peliharaan dari hewan sampai tanaman.. ayeee... ayeee...... kan kamu punya 2 kura-kura yang nangkring di blog kamu.. iyaya... kura-kura lucu... tau ga? kura-kura saya itu dikasih nama Bona dan Boni... mereka adalah pasangan kura-kura tapi saya mereka ga bisa punya keturunan karena setting dari yang buat kayak gitu. Mereka makan sehari 3 kali (klau lagi online satu kura-kura dapat 3 butir makanan, karena kura-kura ga boleh makan banyak nanti dia obesitas dan penyakitan deh... ztztztztzt itu kan hewan bo'ong-bo'ongan). Suatu kali ada pertanyaan bodo yang meluncur dala mulut saya dan anehnya itu sungguh datang dari hati saya. Waktu pertama membuat blog ini dan ingin memberi tampilan apa didalamnya. "oya, teh.... teteh mau blognya punya peliharaan ga?" saya langsung jawab "mau..mau..." lalu dia menimpali lagi "mau apa aza? (sambil menunjukan peliharaan apa saja yang bisa ditampilkan diblog) akhirnya saya pilih kura-kura. Akhrinya kura-kura itu nangkring di blog saya, lalu pertanyaan bodoh itu pun meluncur "oya, aturan makan kura-kuranya seperti apa? kalau lupa ngasih makan atau kebanyakan makan dia bisa mati ga?" temen saya bingung "teteh, itu kura-kura bo'ongan cuma hiasan doang.." ztztztztz.. ga lucu ya.... yasudah deh.. kalau begitu... (tampang muka sedih ~_~ tambah linangan air mata T_T... lebay deh hahaha)


Tidak ada komentar:

Posting Komentar